Angin Kencang Robohkan Pohon Jati, Babinsa Koramil 0811/09 Jatirogo Bersama Warga Lancarkan Jalan Poros Desa Sugihan Lumpuh Sementara

    Angin Kencang Robohkan Pohon Jati, Babinsa Koramil 0811/09 Jatirogo Bersama Warga Lancarkan Jalan Poros Desa Sugihan Lumpuh Sementara

    TUBAN, – Babinsa Koramil 0811/09 Jatirogo Sertu Sihab bergotong royong bersama warga yang diakibatkan karena Hujan deras yang disertai angin kencang dini hari tadi, mengakibatkan sebuah pohon jati berukuran besar milik Bapak Imam (52Th), warga  Dusun Krajan, Desa Sugihan Kecamatan Jatirogo Kabupaten Tuban, Rabu, (03/12/2024).

    Pohon jati milik bapak Imam, warga setempat, roboh dan menimpa jalan poros yang menghubungkan Desa Sugihan dan Desa Demit.

    Mendapat laporan dari Ketua RT setempat, Dikatakan Babinsa Sugihan, Koramil 0811/09 Jatirogo, Sertu Sihab dengan sigap langsung menuju ke tempat kejadian dan berkoordinasi dengan warga untuk melakukan evakuasi. Dengan menggunakan peralatan seadanya, bergotong royong bersama warga akhirnya  berhasil memotong dan membersihkan pohon tumbang.

    “Alkhamdulillah akses jalan yang menghubungkan Desa Sugihan dan Desa Demit bisa kembali berjalan normal”, Ucap Babinsa.

    Lanjutnya, meskipun tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini, namun pohon tumbang tersebut menyebabkan kabel internet menuju Desa Demit putus. Babinsa berharap kepada pihak terkait untuk segera memperbaiki kerusakan tersebut agar aktivitas masyarakat dapat berjalan kembali seperti sedia kala (tutur Babinsa).

    Bapak Imam (52Th), Warga Desa Sugihan mengatakan sangat berterima kasih kepada aparat Teritorial Komando Kewilayahan  yang telah membantu bergotong royong bersama warga mengevakuasi pohon tumbang yang mengakibatkan jalan poros penghubung desa lumpuh menjadi normal kembali.

    “Semoga Bapak TNI selau diberikan kesehatan dan kekuatan bersama membantu mengatasi kesulitan rakyat di sekelilingnya”, Terang Bapak Imam. (Farozich)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0811/08 Sidang Tinjau Lokasi...

    Artikel Berikutnya

    Tumbuhkan Rasa Cinta Tanah Air, RA Sunan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapuspen TNI Tutup Turnamen Voli Pantai Piala Panglima TNI di Bali
    Sukseskan Kelancaran BLT, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Kawal Warganya Yang Tidak Mampu
    Pekan Olahraga Wanita Provinsi Jatim 2024, Atlit Putri Anggota Kodim 0811/Tuban Raih Prestasi Juara 2 Di Ajang Lomba Tolak Peluru
    Semarakkan Hari Juang TNI AD Ke-79, Kodim 0811/Tuban Melaksanakan Kegiatan Karya Bakti Di Pasar Sambonggede Merakurak
    Peringati Hari Juang TNI AD Ke – 79, Kodim 0811/Tuban Menggelar Ziarah Rombongan Di TMP Ronggolawe
    Tingkatkan Semangat Kebangsaan, Anggota Kodim 0811/Tuban Latihkan Dasar Peraturan Baris Berbaris SMPN 1 Semanding
    Sukseskan Kelancaran BLT, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Kawal Warganya Yang Tidak Mampu
    Babinsa Koramil 0811/08 Sidang Tinjau Lokasi Penanaman Padi Yang Bebas Banjir
    Bati Tuud Koramil 0811/10 Bangilan Hadiri Kegiatan Bahtsul Masail Bersama Para Ulama Tuban
    Tingkatkan Semangat Kebangsaan, Anggota Kodim 0811/Tuban Latihkan Dasar Peraturan Baris Berbaris SMPN 1 Semanding
    Minimalisir Terjadinya Pelanggaran Di Satuan TNI AD, Kodim 0811/Tuban Menyelenggarakan Penyuluhan Hukum Kepada Personil Militer, PNS Dan Persit
    Polres Tuban Siagakan 369 Personel Pengamanan Haul Sunan Bonang
    Sinergi Bersama Rakyat, Babinsa Koramil 0811/Bancar Tuban Bantu Bangun Rumah Warga
    Indahnya Gema Ramadhan, Saka Wira Kartika Koramil 0811/13 Tambakboyo Berbagi Santunan
    Sinergitas 3 Pilar Tuban Koramil 0811/08 Widang Antisipasi Balap Liar Pagi Hari Di Bulan Puasa Ramadhan
    Peduli Kemanusiaan, Dandim 0811 Dampingi KASAL Kunjungan Kerja Di Wilayah Kabupaten Tuban

    Ikuti Kami